Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP84214616

Rincian Aduan

LGWP84214616

Selesai Public
KABUPATEN KLATEN
22 Aug 2020
0 ditandai
Assalamualaikum Kepada Yth Bapak Gubernur Jawa tengah Bapak Ganjar Pranowo Saya mohon kebijaksanaan dan bantuan panjenengan, saya sangat kesulitan untuk membeli HP Android untuk 3 orang anak saya, padahal sekolah mengharuskan belajar online Daring, 3 anak saya tidak bisa belajar online Daring di rumah karena tidak punya hp android Saya sangat berharap agar panjenengan berkenan membantu kami Matur nuwun

Selesai

Minggu, 23 Agustus 2020 - 15:31 WIB

Admin Gubernuran

Mohon sampaikan laporan secara jelas lengkap sertakan juga dengan lokasi agar tepat penanganan sesuai kewenangan terima kasih