Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP79474235

Rincian Aduan

LGWP79474235

Selesai Public
KABUPATEN GROBOGAN
10 Jan 2021
0 ditandai
Assalamualaikum pak ganjar,apakah program Sertifikat massal menyentuh seluruh wilayah indonesia,kenapa di kelurahan kami tidak ada atau ada cuma pihak kelurahan tdak menginformasikan kepada warga,kami berharap adanya srtifikat massal seperti wilayah desa sekeliling kami seperti ds kalirejo ,ds gedangan ds tambahrejo dan yang lainya .kami mohon keadilannya seperti masyarakat lainya mendapatkan srrtifikat massal,kami mohon sekali pak,? Ditambahnya maraknya penipuan di tempat kami dengan modus dibuatkan sertifikat tanah uang sudah keluar namun srrtifikat tak jadi

Disposisi

Minggu, 10 Januari 2021 - 19:16 WIB

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Grobogan

Verifikasi

Senin, 11 Januari 2021 - 08:50 WIB

Kabupaten Grobogan

Laporan diterima.

Progress

Senin, 11 Januari 2021 - 08:50 WIB

Kabupaten Grobogan

Laporan kami koordinasikan ke OPD terkait.

Selesai

Senin, 11 Januari 2021 - 08:51 WIB

Kabupaten Grobogan

Laporan ditindaklanjuti oleh Pemerintah Kecamatan Wirosari Kabupaten Grobogan. Menindaklanjuti aduan Saudara pada prinsipnya desa/kelurahan bisa mengikuti program PTSL, namun demikian karena keterbatasan kuota maka program PTSL tidak dapat dilaksanakan serentak di semua desa/kelurahan.
Penyelenggaraan program PTSL dilaksanakan secara bertahap. Demikian yang dapat kami sampaikan dan terimakasih.