Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP70111047

Rincian Aduan

LGWP70111047

Selesai Public
KABUPATEN MAGELANG
28 Mar 2015
0 ditandai
Pak Gub, mbok kita kelompok pemuda pertanian dibantu berupa bantuan dana dan pembimbing pertanian, karena usaha kelompok tani kami mulai bangkrut dan lesu. dengan harapan bila diberi bantuan berupa dana ataupun barang serta pembimbing, kelompok kami menjadi gumrigah dan semangat untuk berwirausaha tumbuh lagi. Supaya pak gub percaya, silahkan kami disurvey kebenarannya. alamat kami di rt 003 rw 007 dusun petung lumut, desa ngepanrejo, kec. bandongan, kabupaten magelang atau phone 085743034189

Disposisi

Minggu, 29 Maret 2015 - 06:35 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN

Progress

Senin, 30 Maret 2015 - 09:53 WIB

DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN

Laporan telah kami terima, Selanjutnya akan kami konfirmasikan kebidang atau UPT terkait di Dinpertan TPH Prov Jateng

Verifikasi

Selasa, 31 Maret 2015 - 07:26 WIB

DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN

Laporan telah kami terima, Selanjutnya akan kami konfirmasikan kebidang atau UPT terkait di Dinpertan TPH Prov Jateng

Selesai

Kamis, 02 April 2015 - 09:48 WIB

DINAS PERTANIAN DAN PERKEBUNAN

Untuk mempermudah fasilitasi kepada kelompok tani diharapkan saudara untuk menginfokan :  1. Jenis usulan taninya apa? 2.  Sudah pernah mengajukan proposal bantuan ke pemprov atau belum? 3. gamabran singkattentang kelompok tani saudara: -  Jumlah anggota - Luas Lahan - Dasar pembentukan - SDMnya, dsb.