Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP68581366

Rincian Aduan

LGWP68581366

Selesai Public
KOTA SEMARANG
16 May 2020
0 ditandai
mohon maaf sebelumnya.. saya mau pulang dari Semarang ke Tegal menggunakan mobil , bolehnya saya bertanya persyaratan apa saja yang harus saya butuhkan untuk pulang ke kampung halaman ? sebenernya saya tidak ingin tetapi saya tidak tega jika harus melihat rekan keluarga saya lebaran di rumah sendirian

Disposisi

Sabtu, 16 Mei 2020 - 03:51 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PERHUBUNGAN

Selesai

Sabtu, 16 Mei 2020 - 05:02 WIB

DINAS PERHUBUNGAN

Pasal 2 PM 25/2020 melarang sementara sarana transportasi u/ masuk dan atau/ keluar wilayah : a. PSBB, b. zona merah penyebaran corona virus & c. Aglomerasi yg telah ditetapkn sbg Wil PSBB. Apabila sdr. Bermaksud masuk/keluar wil tsb (a,b,c) sdr. Monggo bs langsung berkonsultasi pada Gugus Tugas Kabupaten/Kota tempat asal perjalanan saudara. Suwun

Verifikasi

Rabu, 01 Januari 2025 - 00:00 WIB

DINAS PERHUBUNGAN