Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP65236504
Rincian Aduan
LGWP65236504
Selesai
Public
Assalamualaikum wr.wb. mohon izin pak gubernur, semoga selalu sehat dan dalam lindungan Allah SWT. Saya ingin mencurahkan beban masalah saya selama pandemi ini. Saya bersekolah smk swasta di kab Brebes, dimana uang spp bulanan saya masih nunggak sedangkan akhir ini spp bulanan naik dua kali lipat yang membuat orangtua saya meradang, karena dimana bapak saya usahanya sedang tidak lancar karena tidak adanya modal dan sering sakit dan ibu saya kerja serabutan menjual jajanan ringan. Sekiranya bapak bisa membantu saya dan keluarga saya dan mengasih solusi agar saya bisa tetap melanjutkan sekolah tanpa memikirkan beban biaya yang berat dan mencapai cita-cita saya aamiinn serta agar keluarga saya bisa menjadi keluarga harapan bagi orangtua saya diusia tuanya, terima kasih pak. Wassalamu'alaikum wr.wb
Disposisi
Sabtu, 05 September 2020 - 18:20 WIB
Laporan telah diteruskan ke DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Verifikasi
Selasa, 08 September 2020 - 07:26 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Monggo pinarak ke sekolah untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai hal tersebut. Mari kedepankan musyawarah dan komunikasi dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah. Dipahami bersama-sama, apa yang menjadi kebutuhan dan cara pemenuhannya. Pilah, cermati, dan saring informasi yang didapatkan agar lebih memahami esensi mengenai pembiayaan pendidikan. Maturnuwun.
Progress
Selasa, 23 Februari 2021 - 08:57 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Monggo pinarak ke sekolah untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai hal tersebut. Mari kedepankan musyawarah dan komunikasi dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah. Dipahami bersama-sama, apa yang menjadi kebutuhan dan cara pemenuhannya. Pilah, cermati, dan saring informasi yang didapatkan agar lebih memahami esensi mengenai pembiayaan pendidikan. Maturnuwun.
Selesai
Selasa, 23 Februari 2021 - 08:58 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Monggo pinarak ke sekolah untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai hal tersebut. Mari kedepankan musyawarah dan komunikasi dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah. Dipahami bersama-sama, apa yang menjadi kebutuhan dan cara pemenuhannya. Pilah, cermati, dan saring informasi yang didapatkan agar lebih memahami esensi mengenai pembiayaan pendidikan. Maturnuwun.