Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP62870349

Rincian Aduan

LGWP62870349

Progress Public
KOTA SEMARANG
09 Sep 2021
0 ditandai
Mau lapor brp hari lalu..mama saya ke mall Paragon..tapi lupa bawa kartu vaksin atau isi form di app pedulilindungi buat syarat masuk mall..tapi bukan di suruh pulang..malah dipersilahkan masuk.iya beruntung mama saya mengikuti prokes.pakai masker..cuma gimana orang lain.intinya saya mohon pihak mall lebih ketat masalah syarat masuk mall..mungkin niat baik memang menolong lansia.tapi ingat ada kemungkinan bisa saja ada orang lansia yg positif covid tapi ingin masuk mall..dan tanpa mengikuti prosedur seperti app peduli.dan bisa di persilahkan masuk.kan malah menyebarkan virus

Disposisi

Jumat, 10 September 2021 - 10:00 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kota Semarang

Verifikasi

Senin, 13 September 2021 - 01:59 WIB

Kota Semarang

Diverifikasi

Progress

Kamis, 16 Desember 2021 - 02:38 WIB

Kota Semarang

Diproses