Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP59694881

Rincian Aduan

LGWP59694881

Selesai Public
KABUPATEN BANYUMAS
06 Apr 2021
0 ditandai
mohon maaf pak gubernur saya mau menanyakan perihal dana pkh untuk lansia, apakah diwajibkan untuk mengikuti arisan yang diadakan ibu2 sementara kalo tidak datang pkh katanya akan dicabut.sementara ibu saya sudah lansia,untuk pergi kemana mana saja sudah susah.apakah pihak dari ibu2 yang berhak untuk mencabut bantuan pkh dari pemerintah itu,mohon penjelasanya, terima kasih.

Disposisi

Selasa, 06 April 2021 - 08:41 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Banyumas

Verifikasi

Selasa, 06 April 2021 - 09:24 WIB

Kabupaten Banyumas

sudah kami sampaikan ke dinas terkait

Progress

Rabu, 16 Juni 2021 - 19:20 WIB

Kabupaten Banyumas

silahkan saudara di komunikasikan dengan Pendamping PKH di wilayah saudara
 

Selesai

Rabu, 16 Juni 2021 - 19:20 WIB

Kabupaten Banyumas

silahkan saudara di komunikasikan dengan Pendamping PKH di wilayah saudara