Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP41078087
Rincian Aduan
LGWP41078087
Verifikasi
Public
Selamat siang pak gubernur .saya mau nanya pak,,ini saudara saya dapat bantuan katanya 600ribu/bulan,selama 3bulan,,nah sekarang buku tabungan,kartu ATM &pin; sudah turun,sudah keluar,.tapi pihak desa memberikan penjelasan katanya nanti dapat sembako senilai 200ribu selama 9 bulan.Memang sih nilainya ketemunya sama,Tpi apa benar pak demikian betul yang dijelaskan pihak desa?.,terima kasih pak gubernur semoga sehat selalu semangat menjalankan tugas.aminn,????????
Disposisi
Selasa, 12 Mei 2020 - 13:49 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS SOSIAL
Verifikasi
Rabu, 13 Mei 2020 - 16:42 WIBDINAS SOSIAL
Tidak Boleh seperti itu tidak boleh dobel. itu hak yg lainnya. Bansos Ganda dan Salah sasaran dapat di laporkan nama dan alamat untuk cek data dan lokasi ke hotline 0821 3403 3531