Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP37058811

Rincian Aduan

LGWP37058811

Verifikasi Public
KOTA SEMARANG
09 Oct 2021
0 ditandai
Maav pak mau lapor.anak saya mau ikut vaksinasi covid 19.padahal si anak blom pernah ikut.tapi sudah keluar sertifikat vaksinasi nya,dengan alamat ikut puskesmas gamping/sleman.smpai saat ini mau dftar ikut vaksin selalu di tolak dengan alasan data nya uda di pakai.mohon bantuan nya pak.hatur nuhun

Disposisi

Minggu, 10 Oktober 2021 - 21:12 WIB

Laporan telah diteruskan ke Kota Semarang

Verifikasi

Jumat, 12 November 2021 - 08:55 WIB

Kota Semarang

Yth. Pelapor, Laporan telah diproses dan sedang berjalan sesuai dengan Standard Operational Procedure (SOP) melalui sistem laporhendi     untuk memudahkan pengaduan bagi warga kota semarang, silahkan laporhendi 0812 15000 512 atau sms laporhendi (spasi) aduan kirim ke 1708