Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP33954032
Rincian Aduan
LGWP33954032
Selesai
Public
Mohon untuk audit keuangan di SMA N 1 SUBAH, di karena kan seringnya kesulitan dalam membayar tagihan listrik, bahkan untuk talangan honor PTT/GTT pun hanya tersisa saldo kurang dari 10 JT, mohon adanya audit karena ditakutkan adanya penyalah gunaan anggaran dan wewenang
Disposisi
Rabu, 17 Februari 2021 - 07:35 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Verifikasi
Jumat, 19 Februari 2021 - 07:11 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Monggo pinarak ke sekolah untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai hal tersebut. Mari kedepankan musyawarah dan komunikasi dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah. Dipahami bersama-sama, apa yang menjadi kebutuhan dan cara pemenuhannya. Pilah, cermati, dan saring informasi yang didapatkan agar lebih memahami esensi mengenai pembiayaan pendidikan. Maturnuwun.
Progress
Senin, 22 Februari 2021 - 11:15 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Monggo pinarak ke sekolah untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai hal tersebut. Mari kedepankan musyawarah dan komunikasi dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah. Dipahami bersama-sama, apa yang menjadi kebutuhan dan cara pemenuhannya. Pilah, cermati, dan saring informasi yang didapatkan agar lebih memahami esensi mengenai pembiayaan pendidikan. Maturnuwun.
Selesai
Senin, 22 Februari 2021 - 11:15 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Monggo pinarak ke sekolah untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai hal tersebut. Mari kedepankan musyawarah dan komunikasi dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah. Dipahami bersama-sama, apa yang menjadi kebutuhan dan cara pemenuhannya. Pilah, cermati, dan saring informasi yang didapatkan agar lebih memahami esensi mengenai pembiayaan pendidikan. Maturnuwun.