Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP25445613
Rincian Aduan
LGWP25445613
Selesai
Public
Pak ganjar, pemimpin sya, sya hartanto warga rt07/I kec.weleri kab.kendal jawa tengah. sya Mohon sebagai warga setempat, tambang cv.sidomukti ditutup oleh dinas esdm jateng. Mohon jgn ditutup sementara sampai ada pelimpahan pekerjaan warga daerah sya Pak. krna sya melihat sendiri warga sangat membutuhkan pekerjaan tambang itu. karena mereka hanya kuli. mohon dengan kerendahan kami Pak, karna kami perlu pekerjaan itu.
Disposisi
Kamis, 03 September 2015 - 13:26 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
Verifikasi
Jumat, 04 September 2015 - 08:27 WIBDINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
Selesai
Jumat, 04 September 2015 - 09:08 WIBDINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
Lho anda bukannya tanto yang pernah melaporkan kegiatan penambangan cv sidomukti melalui twitter ? Minta ESDM harus tegas sekarang ditertibkan, kok malah minta jangan ditutup.
Pengelola cv Sidomukti sudah diperingatkan harusnya bisa mengantisipasi khususnya bagi para pekerja setempat, tapi tetep ndableg menjual material seperti yang pernah saudara laporkan.