Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP25392808
Rincian Aduan
LGWP25392808
Selesai
Public
pak saya menerima bsu tenaga kerja dari tahun 2020 sampai sekarang kok gak bisa dicairkan,,kenapa ya pak ganjar tolong bantu saya pak,, trimakasih
Disposisi
Jumat, 26 November 2021 - 14:29 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Verifikasi
Senin, 29 November 2021 - 09:19 WIBDINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Selamat pagi bapak/ibu, laporan kami terima dana akan ditindaklanjuti oleh bidang terkait.
Progress
Minggu, 19 Desember 2021 - 11:35 WIBDINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Selamat siang bapak/ibu terkait penyaluran BSU panjenengan bisa cek utk melihat notifikasi penyaluran BSU agar mengunjungi bsu.kemnaker.go.id kemudian buat akun pada situs. Selanjutnya kunjungi menu profile atau melalui profile.kemnaker.go.id. nanti disana akan terlihat ke rekening mana BSU panjenengan di salurkan. jika benar saudara mendapat BSU silahkan bisa di cairkan dengan datang ke Bank yg ditunjuk sebagai penyalur BSU panjenengan dengan membawa KTP dan Kartu BPJSTK. Terimaksih
Selesai
Minggu, 19 Desember 2021 - 11:35 WIBDINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Laporan Selesai