Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP25237699

Rincian Aduan

LGWP25237699

Disposisi Public
23 Feb 2015
0 ditandai
Lapor Pak Gub, kalau bisa mbok pemerataan dokter sampai ke tingkat desa paling tidak di tiap kecamatan itu tidak hanya puskesmas itu buka 24 jam dan di fasilitasi seperti RS, soalnya kadang kalau orang desa berobat itu nggak ke dokter berobatnya malah ke bidan terdekat, lha ini kalau salah diagnosa kan report, mau ke RS juga jauh. terimakasih

Disposisi

Senin, 23 Februari 2015 - 07:13 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN