Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP19352256
Rincian Aduan
LGWP19352256
Disposisi
Public
SMP AL HAYAT sampai saat ini dalam melaksanakan operasional sekolah hanya tergantung pada BOS Pusat dengan alasan kondisi peserta didik yang tidak memungkinkan untuk diadakan sumbangan atau sejenisnya. Maka dari itu kami memohon kepada Bapak Gubernur untuk memberikan bantuan dana hibah atau bantuan keuangan provinsi jawa tengah tahun 2015 yang sudah kami lihat di dalam PERDA No. 17 Tahun 2014 Tentang APBD Jateng Tahun 2015 untuk SMP AL HAYAT yang beralamat di Jlamprang RT 4/ RW 3 Wonosobo Jawa Tengah guna peningkatan operasional sekolah. terima kasih
Disposisi
Sabtu, 18 April 2015 - 07:23 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN