Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP05852190

Rincian Aduan

LGWP05852190

Disposisi Public
KABUPATEN SEMARANG
30 Sep 2016
0 ditandai
Yth bpk Ganjar Pranowo.....saya ingin menanyakan apakah penarikan uang SPI msh di benarkan?adik saya bersekolah di SMA Negeri 1 Tengaran di mintai uang SPI sebesar 2 juta rupiah yang saat rapat wali murid katanya untuk pembelian komputer,perbaikan pagar,keramik,jalan dll....uang itu harus d bayarkan plg lambat desember 2016...apakah pungutan tersebut di benarkan?

Disposisi

Sabtu, 01 Oktober 2016 - 06:07 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN