Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP04020160
Rincian Aduan
LGWP04020160
Verifikasi
Public
Pak izin menanyakan.
Apakah tidak ada ketentuan terkait hak relawan perawat di RSUD Moewardi Solo milik Jawa Tengah. Terakhir ini ada banyak relawan diberhentikan, beberapa tidak. Tapi hasilnya tidak sesuai dengan kinerjanya masing-masing. Banyak perawat yang mempertanyakan itu semua. Terkait masalah umpah untuk relawan juga sedikit terlambat, tapi untuk itu relawan perawat masih bisa memaklumi. Matur Suwun Pak Ganjar. Menambahkan pak, email saya nurdin@mangertos.education, tetapi oleh sistem dianggap tidak valid, jadi saya pakai email satunya.
Disposisi
Selasa, 28 September 2021 - 08:05 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke RSUD MOEWARDI SURAKARTA
Verifikasi
Rabu, 29 September 2021 - 08:41 WIBRSUD MOEWARDI SURAKARTA
Terima kasih masukanya...akan kami tindak lanjuti dan koordinasikan dengan pihak terkait....salam sehat selalu