Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWA95247575
Rincian Aduan
LGWA95247575
Selesai
Public
Alamat: Kabupaten/Kota Wonosobo, Kecamatan Kertek, Kelurahan Karangluhur
Laporan: saya hanya ingin menyampaikan Tolong dong buatkan Regulasi untuk orang" yang tidak bisa di Vaksin Covid-19 karena memiliki penyakit penyerta, supaya tetap bisa mendapatkan hak yang sama seperti orang" yg bisa Vaksin Covid-19....soal nya beberapa perusahaan mewajibkan karyawan nya untuk di vaksin sementara tidak semua karyawan bisa di vaksin karena alasan medis tertentu bahkan ada yg ancaman nya di berhentikan jika tidak Vaksin , Terimakasih
Disposisi
Sabtu, 28 Agustus 2021 - 20:57 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Wonosobo
Verifikasi
Minggu, 29 Agustus 2021 - 10:15 WIBKabupaten Wonosobo
Laporan diterima
Progress
Senin, 30 Agustus 2021 - 10:18 WIBKabupaten Wonosobo
Laporan diteruskan kepada Satgas COVID-19 Kabupaten Wonosobo
Selesai
Senin, 29 Agustus 2022 - 11:04 WIBKabupaten Wonosobo
Untuk warga Wonosobo dapat melakukan vaksinasi covid sesuai aturan tanpa harus menunggu jadwal vaksin masal di Pusat Vaksinasi Covid di RSUD Wonosobo Lantai 2