Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWA94377109

Rincian Aduan

LGWA94377109

Selesai Public
KABUPATEN GROBOGAN
21 Sep 2021
0 ditandai
Alamat: Kabupaten/Kota purwodadi grobogan, Kecamatan toroh, Kelurahan sugihan Laporan: rumah hendak roboh, status janda sekarang sudah tidak dapat bekerja karena penyakit komplikasi infeksi paru paru

Disposisi

Selasa, 21 September 2021 - 09:10 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Grobogan

Verifikasi

Selasa, 21 September 2021 - 15:15 WIB

Kabupaten Grobogan

Laporan diterima.

Progress

Selasa, 21 September 2021 - 15:16 WIB

Kabupaten Grobogan

Laporan kami koordinasikan ke OPD terkait.

Selesai

Selasa, 21 September 2021 - 15:17 WIB

Kabupaten Grobogan

Laporan ditindaklanjuti oleh Pemerintah Kecamatan Toroh Kabupaten Grobogan. Sebagaimana jawaban kami sebelumnya bahwa pada tahun 2021 Desa Sugihan telah menganggarkan pemugaran RTLH bagi rumah Ibu SUTIJAH. Demikian untuk menjadikan maklum dan terimakasih.