Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWA23117744
Rincian Aduan
LGWA23117744
Verifikasi
Public
Alamat: Kabupaten Kabupaten Semarang, Kecamatan Kecamatan Tuntang, Kelurahan Kelurahan Tuntang
Laporan: Selamat pagi Pak Gubernur, menindaklanjuti laporan saya mengenai kerusakan jalan Sepanjang jalan Tuntang menuju Salatiga Pada 2 Maret 2021 ,Tepatnya setelah Pom Bensin Tuntang, jalan yang baru diaspal kemarin sudah terkikis dan tambah berlubang semakin dalam. Barusan saya melewati jalan tersebut, hampir saja oleng. Tidak hanya disisi kanan atau kiri saja, namun tengah pun juga tambah banyak lubang baru.
Mohon ditindaklanjuti dan bisa dicek di lapangan langsung Pak.
Terimakasih Pak Ganjar atas perhatian dan kerjasamanya, apabila ada tutur kata yang kurang berkenan saya pribadi mohon maaf yang sebesar - besarnya????
Topik
Disposisi
Senin, 29 Maret 2021 - 10:20 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
Verifikasi
Selasa, 06 April 2021 - 22:02 WIBDINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
Pemeliharaan rutin jalan di ruas Bawen - Batas Kota Salatiga masih terus dilakukan dengan patching dan CMM.