Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGTW85304164
Rincian Aduan
LGTW85304164
Verifikasi
Public
Ada warga
@dskendalrejo
yang terkena stroke dan hidup sendirian dirian di rumah tanpa dirawat oleh anaknya. Nama beliau bapak jamali. Mohon pemerintah setempat untuk mengecek berkala kondisi beliau.
@ganjarpranowo
@LaporGub_
Disposisi
Senin, 21 September 2020 - 07:45 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Pemalang
Verifikasi
Senin, 21 September 2020 - 08:49 WIBKabupaten Pemalang
Terima kasih aduan, saran dan masukannya. Sehubungan dengan telah terintegrasinya penanganan pengaduan masyarakat Kabupaten Pemalang dengan sistem penanganan pengaduan nasional LAPOR-SP4N, silahkan bisa menyampaikan aduannya melalui SMS ke 1708 format : halobupati <spasi> isi aduan, web http://halobupati.lapor.go.id/dan twitter dg tagar #halobupati