Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGSM36392225

Rincian Aduan

LGSM36392225

Selesai Public
KABUPATEN GROBOGAN
11 Mar 2017
0 ditandai
LAPOR selamat pagi pak. ..nama saya Mulyono dari Kab. Grobogan.mau menayanyakan kalo membuat E KTP jadinya lama sekali. Dengan selesainya proses persyaratan, kata petugasnya jadinya 6 bulan. Apa itu tidak terlalu lama pak ?

Disposisi

Selasa, 12 September 2017 - 09:20 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ( DISPERMADES DUKCAPIL )

Verifikasi

Selasa, 12 September 2017 - 09:21 WIB

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ( DISPERMADES DUKCAPIL )

Laporan ditindaklanjut

Progress

Selasa, 12 September 2017 - 14:06 WIB

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ( DISPERMADES DUKCAPIL )

Dikarenakan blanko ktp el habis yang merupakan kewenangan pemerintah pusat, sedang dalam proses pengadaan diharapkan bulan oktober 2017 tersedia kembali. Diganti dengan surat keterangan pengganti ktp el yang berlaku 6 bulan. Suwun

Selesai

Selasa, 12 September 2017 - 14:07 WIB

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL ( DISPERMADES DUKCAPIL )

laporan telah dijawab