Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGSM32770185

Rincian Aduan

LGSM32770185

Verifikasi Public
KABUPATEN BANYUMAS
11 Mar 2017
0 ditandai
LAPOR Mohon perbaikan Jalan Raya Rawalo Wangon Banyumas Rusak Parah perbaikannya malah amburladul tidak karuan. Saya lihat di perbatasan desa Jatilawang Wangon pengaspalan jalan seolah sia" pagi dibenerin siang sudah rusak lagi. Kasihan banyak motor yang jatuh karena jalan pada rusak. Tolong perhatianya

Disposisi

Selasa, 12 September 2017 - 08:24 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA

Verifikasi

Selasa, 12 September 2017 - 14:30 WIB

DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA

Maturnuwun informasinya saat sekarang ruas jalan tersebut sudah cukup baik.