Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGSM07260388
Rincian Aduan
LGSM07260388
Selesai
Public
Pak ganjar bantuan untuk usaha mikro di daerah saya getasan benar benar tidak tepat sasaran sama sekali. Yang dapat cuma yg jadi nasabah tertentu padahal tidak memliki ijin usaha bahkan tidak memiliki usaha sama sekali
Disposisi
Rabu, 30 September 2020 - 08:41 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS KOPERASI DAN UMKM
Verifikasi
Kamis, 01 Oktober 2020 - 13:19 WIBDINAS KOPERASI DAN UMKM
Selesai
Kamis, 01 Oktober 2020 - 14:06 WIBDINAS KOPERASI DAN UMKM
dapat kami informasikan bahwa yang melakukan verifikasi sepenuhnya adalah kementerian koperasi dan ukm ri, kemungkinan hal itu terjadi pada tahap 1 dan 2, dikarnakan dr bank hanya melakukan filter dari tabungan dibawah 2 juta. Setelah proses buka blokir tetap diminta persyaratan lainnya salah satunya memiliki usaha