Yth. Pemerintah Provinsi Jawa Tengah,
Saya ingin mengadukan mengapa sekarang SMK Negeri Semarang harus membayar SPP? Kemanakah dana BOS-nya? Katanya, dana pendidikan banyak.
Mohon informasinya, terima kasih
Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGLS25575313
Rincian Aduan
LGLS25575313
Selesai
Public
Disposisi
Rabu, 13 September 2017 - 09:50 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Verifikasi
Kamis, 14 September 2017 - 09:56 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Menyesuaikan dengan peraturan perundangan yang berlaku terkait pendanaan pendidikan dan peran serta masyarakat dalam pendidikan.
Selesai
Senin, 23 Oktober 2017 - 10:35 WIBDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
laporan telah ditanggapi