Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGIG87738124
Rincian Aduan
LGIG87738124
Verifikasi
Public
Selamat pagi...
Menginformasikan bahwa underpas makam haji yg sudah diperbaiki bulan maret kemaren bagusnya hanya 2 bln saja... Mulai masuk bulan juni kemaren aspal sudah pada hancur di bbrp titik, dan besar...
Besi saluran air juga sudah mulai keluar dari tempatnya...
Kenapa perbaikan underpas makam haji jauh dari kata2 berkualitas?
Mengingat jalan tsb adl jalan rame yg dilewati truck tiap hari...
Terimakasih mohon perhatiannya...????
Disposisi
Rabu, 07 Juli 2021 - 02:35 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
Verifikasi
Selasa, 13 Juli 2021 - 12:18 WIBDINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
sampun kami koordinasikan
berikut Jawaban dari PT KAI : karena posisi underpas ada banyak mata air dari dalam tanah sesuai kajian UGM memang tdk bisa dihindari terkait kondisi tersebut dan bukan karena kualitas aspal nya, tetapi karena letak underpas yg memiliki bnyak mata air dari dalam tanah sehingga aspal yg terpasang terkelupas / rusak; Akan segera diperbaiki
matur nuwun