Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGIG55343300
Rincian Aduan
LGIG55343300
Selesai
Public
Di Batang telur biasanya harga paling kisaran 20-21rb sekarang 24-25rb pak
Disposisi
Selasa, 24 Desember 2019 - 18:56 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN
Verifikasi
Jumat, 03 Januari 2020 - 09:11 WIBDINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN
Terima kasih atas masukannya
Progress
Rabu, 08 Januari 2020 - 13:48 WIBDINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN
Mohon maaf atas keterlambatan dalam menanggapi laporan Saudara
Selesai
Rabu, 08 Januari 2020 - 13:59 WIBDINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN
1. Memang jelang Natal dan Tahun Baru 2020 ada beberapa komoditas yang naik, tapi kenaikannya tidak signifikan, pada tanggal 19 Desember 2019 Tim TPID Kabupaten Batang telah turun untuk monitoring ke pasar termasuk Pasar Bandar
2. Berdasarkan http://komoditas.batangkab.go.id/statistik per tanggal 23 Desember 2019 :
- Gula pasir Rp. 11.500,-
- Minyak goreng curah Rp. 10.000,-
- Telur ayam ras Rp. 22.000,-
- Cabe merah keriting Rp. 32.000,-
- Bawang merah Rp. 30.000,-
3. Konfirmasi lebih lanjut hubungi Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM Kabupaten Batang, telp. (0285) 391079, terima kasih