Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGIG44110491

Rincian Aduan

LGIG44110491

Selesai Public
KOTA MAGELANG
21 Jan 2021
0 ditandai
Dingapunten gubernurku bapak ganjar pranowo , lapor ,usaha kecil sewa mainan di taman bada'an magelang , kami tdk bisa bekerja selama PPKM , Kami Tidak boleh bekerja selama PPKM Kasihan rakyat kecil tdk ada pemasukan, tdk kerja ,susah cari makan, ekonomi rakyat menurun Permohonan : kami tetap bisa buka dan bisa kerja Maturnuwun

Disposisi

Kamis, 21 Januari 2021 - 03:16 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kota Magelang

Verifikasi

Kamis, 21 Januari 2021 - 13:26 WIB

Kota Magelang

laporan kami terima, terimakasih

Selesai

Sabtu, 30 Januari 2021 - 09:28 WIB

Kota Magelang

Selamat pagi Salam sehat dari kami Satpol PP Kota Magelang Terimakasih atas kerjasamanya dalam pencegahan COVID-19 di Kota Magelang, untuk kegiatan usahanya tidak dilarang akan tetapi dalam pelaksanaan PPKM dari tanggal 11 s/d 25 Januari 2021 untuk sementara menghentikan aktifitasnya terlebih dahulu dengan maksud dan tujuan mengurangi kerumunan dari anak-anak yang sangat rentan tertular dari penyebaran COVID-19. Terimakasih